Kamis, 20 Juni 2013

OJT Branch Office

Daftar Kota OJT:

1. Solo (SOC)
2. Yogyakarta (JOG)
3. Surabaya (SUB)
4. Batam (BTH)
5. Medan (MES)
6. Palembang (PLM)
7. Pontianak (PNK)
8. Balikpapan (BPN)
9. Denpasar (DPS)
10. Makasar (UPG)

Kalau denger cerita anak-anak MT perusahaan lain, penempatan di Branch Office adalah hal yang nyeremin, itu sangat berbeda sekali dengan MT Garuda Indonesia.

We have so much fun!

Kerja dan mainnya seimbang.
Tugas juga sangat menarik dan menantang.
Bener-bener membuat pengetahuan kami tentang dunia penerbangan terbukaaaa lebarrrr!
Bener-bener membuat kami membuka mata bahwa Indonesia itu tidak cuma Jakarta
Bener-bener membuat kami membuka mata bahwa semua kota di Indonesia itu indah, cantik dan punya keunikan masing-masing
Bener-bener membuat kami merasakan berbagai makanan khas daerah yang enaaak dan keramahan masyarakat setempat yang sangat hangat
Nggak nyesel deh jadi anak MT Garuda! :D

Foto-foto menyusul yahhh!
Xoxo.

Tidak ada komentar:

Posting Komentar